Tag Archives: guide

Kpop Fangirling In Seoul – A Guide To S.M Town Coex Artium and S.M Entertainment Building (old and new)

2 Mar

SM Bus

Being An Accidental Fangirl in Seoul

Fangirling di  Seoul? Maksudnya?

Oh gini, gue jelasin dulu. Buat yang suka sama musik genre K-pop pasti pengen dong ke Seoul buat fangirling. Oh well, kota Seoul emang “wow” banget buat fangirl K-pop karena artis-artis K-pop papan atas dan ternama berasal dari agensi di Seoul dan mereka juga berlanjut buka bisnis, Hmmm… Good move, karena fangirl K-pop itu cenderung loyal dan punya bisnis sendiri itu investasi bagus soalnya jadi K-pop idol itu pekerjaan yang singkat. Back to the topic. Kemarin waktu di Seoul ngga sengaja gue jadi fangirl dadakan. Alesannya, oh well, gue emang penyuka musik genre K-pop dari sejak lama dan gue pengen tau, K-pop di Korea sebenernya kaya gimana sih.

Perjalanan fangirling gue dimulai dari hari kedua di Seoul gara-gara gue dapet paket tur gratisan dari S.M. Entertainment dan kenal banyak solo traveler yang ternyata penyuka genre musik K-pop. Yak! Perjalanan jadi fangirl dadakan ngga direncana di mulai! Hehehehe….

So, mau ke Seoul dan mau fangirling-an? Gue kasih tau tempat-tempatnya! *kedip-kedip*

Continue reading